Berikut resep dan cara membuat rawon yang mudah serta cepat. Rawon bisa menjadi salah satu menu andalan untuk dihidangkan sebagai menu makanan pendamping nasi. Membuat rawon cukup mudah, waktu yang diperlukan juga tidak lama yaitu kurang lebih 1 jam.
Anda bisa mengkreasikan rawon dalam berbagai menu masakan, agar lebih variatif dan menarik. 400 gram daging gandik, rebus, potong searah serat 2 siung bawang putih, haluskan 1/2 sendok teh ketumbar bubuk 1/2 sendok teh garam 1/4 sendok teh merica 500 ml minyak untuk menggoreng 1.500 ml kaldu sapi 5 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya 2 batang serai, memarkan 1 batang daun bawang, potong 1 cm 1 sendok makan garam 1/4 sendok teh merica bubuk 1/2 sendok teh gula pasir 2 sendok makan minyak untuk menumis
Butir bawang merah 3 siung bawang putih 6 buah keluak, seduh 2 cm kunyit, bakar 4 butir kemiri, sangrai 50 gram taoge 5 butir telur asin rebus 4 porsi nasi putih 4 porsi sambel terasi (secukupnya) 200 gram krupuk udang (secukupnya) 1. Pertama lumuri daging dengan bawang putih, ketumbar bubuk, garam, dan merica.
2. Kemudian goreng di dalam minyak goreng yang sudah dipanaskan di atas api kecil hingga kering, lalu sisihkan. 3. Setelah itu, tumis bumbu halus, daun jeruk, dan serai sampai harum. 4. Tambahkan daun bawang dan aduk rata.
5. Lalu tuang kaldu dan masak hingga mendidih. 6. Kemudian masukkan garam, merica bubuk, dan gula pasir. 7. Masak di atas api kecil sampai matang.
8. Sajikan daging goreng bersama kuah rawon dan pelengkap. 750 gram kikil 2 batang serai, ambil putihnya, memarkan 2 cm jahe, memarkan 3 lembar daun jeruk, buang tulangnya 6 buah cabai rawit hijau utuh 4 sendok teh garam 1 sendok teh gula pasir 1.500 ml air 2 batang daun bawang, potong 1/2 cm 2 sendok teh air asam jawa 3 sendok makan minyak untuk menumis 50 gram taoge pendek 2 sendok makan bawang merah goreng
Buah cabai merah keriting 4 siung bawang putih 10 butir bawang merah 4 butir kemiri, sangrai 1 sendok teh ketumbar 1 cm kunyit, bakar 1/2 sendok teh terasi, bakar 1 cm lengkuas 4 buah keluak, seduh 1. Pertama rebus kikil dalam 1000 ml air, 2 cm jahe, 1 batang serai, 3 lembar daun jeruk, dan 1/2 sendok makan garam sampai matang. 2. Lalu angkat dan tiriskan saat sudah matang, lalu tuang air rebusannya.
3. Kemudian tumis bumbu halus, serai, jahe, dan daun jeruk sampai harum. 4. Setelah itu masukkan kikil, cabai rawit, garam, dan gula merah dan aduk rata. 5. Kemudian tuang air dan masak sampai matang.
6. Tambahkan daun bawang dan air asam jawa dan masak sampai matang. 7. Sajikan dengan taburan taoge pendek. 500 gram daging sengkel 2500 ml air 5 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya 4 batang serai, dimemarkan 1 batang daun bawang, dipotong 1 cm 5 buah tahu kulit dipotong 2 bagian 2 sendok makan garam 1/4 sendok teh merica bubuk 1/2 sendok teh gula pasir 1 sendok makan minyak untuk menumis
Butir kemiri, disangrai 8 buah keluak diseduh 2 cm kunyit dibakar 12 butir bawang merah 4 siung bawang putih 1. Pertama rebus air dan daging sampai mendidih. 2. Angkat dan ukur 2.000 ml kaldunya, lalu rebus lagi sampai mendidih.
3. Tumis bumbu halus, daun jeruk, dan serai sampai harum. 4. Kemudian tambahkan daun bawang dan tahu dan aduk rata. 5. Tuang ke rebusan daging, kemudian aduk rata.
6. Masukkan garam, merica bubuk, dan gula pasir dan aduk hingga rata. 7. Masak di atas api kecil sampai matang. 750 gram iga sapi, potong potong 1 cm lengkuas, dimemarkan 8 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya 1 batang serai, dimemarkan 1 cm jahe, dimemarkan 8 buah cabai rawit merah utuh 1 1/2 sendok makan garam 1 sendok makan gula merah 2.250 ml air 3 sendok makan minyak untuk menumis
Buah keluak, diseduh, ditiriskan 10 butir bawang merah 3 siung bawang putih 3 buah cabai merah keriting 2 buah cabai rawit merah 5 butir kemiri, disangrai 1 sendok teh ketumbar 2 cm kunyit, dibakar 50 gram taoge 5 butir telur asin 1. Pertama rebus iga dan air sampai empuk.
2. Kemudian ambil 1.900 ml kaldunya, lalu didihkan lagi bersama iganya. 3. Setelah itu panaskan minyak, tumis bumbu halus, lengkuas, daun jeruk, serai, dan jahe sampai harum. 4. Lalu tuang ke dalam rebusan iga, dan tambahkan cabai rawit merah, garam, dan gula merah.
5. Aduk rata dan masak sampai matang. 6. Sajikan rawon iga bersama pelengkap. Artikel ini merupakan bagian dari
KG Media. Ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.