Kepanasan, Penumpang Pesawat asal Turki Ini Keluar Pintu Darurat Lalu Jalan di Sayap

Kejadian tak terpuji dilakukan oeh seorang ibu asal Antalya, Turki. Ia menghebohkan petugas bandara karena tingkahnya. Merasa kepanasan, ia nekat membuka pintu darurat pesawat lalu keluar dan berjalan di bagian sisi sayap pesawat. Dikutip dari , peristiwa terjadi pada 31 Agustus lalu. Pihak maskapai penerbangan mengatakan, wanita yang merupakan seorang…

Read More